Please enable JS

Peraturan Pemerintah

Peraturan Pemerintah Nomor 26 Tahun 2023 Tentang Pengelolaan Hasil Sedimentasi di Laut

Peraturan Pemerintah Nomor 26 Tahun 2023 Tentang Pengelolaan Hasil Sedimentasi di Laut
15 Mei 2023/ Administrator/ Peraturan Pemerintah

Abstrak

Peraturan Pemerintah Nomor 26 Tahun 2023 Tentang Pengelolaan Hasil Sedimentasi di Laut dibentuk atas tanggung jawab pemerintah dalam melindungi dan melestarikan lingkungan laut. Perlindungan dan pelestarian lingkungan laut dilakukan untuk mendukung keterpeliharaan daya dukung ekosistem pesisir dan laut sehingga meningkatkan kesehatan laut. Sehingga untuk meningkatkan kesehatan laut, diperlukan pengendalian proses-proses alami yang mengganggu pengelolaan sumber daya kelautan melalui pengaturan pengelolaan hasil sedimentasi di laut.

Peraturan Pemerintah Nomor 26 Tahun 2023 Tentang Pengelolaan Hasil Sedimentasi di Laut terdiri dari 9 (sembilan) BAB yaitu:
1. BAB I Ketentuan Umum
2. BAB II Perencanaan
3. BAB III Pengendalian
4. BAB IV Pemanfaatan
5. BAB V Pelaporan, Monitoring, Dan Evaluasi
6. BAB VI Pengawasan
7. BAB VII Sanksi Administratif
8. BAB VIII Ketentuan Lain-Lain
9. BAB IX Ketentuan Penutup


Berkas

Komentar/ 0


Beri Komentar

Produk Hukum Terbaru